Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Pelatihan Produk Keripik Tempe Sagu Hezel Di Desa Pandau Jaya Kecamatan Siak Hulu Kabupaten Kampar Dwika Lodia Putri; Safrul Rajab; Asnuriyandi Asnuriyandi
Diklat Review : Jurnal manajemen pendidikan dan pelatihan Vol 2 No 2 (2018)
Publisher : Komunitas Manajemen Kompetitif

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (157.492 KB) | DOI: 10.35446/diklatreview.v2i2.242

Abstract

Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk memberikan pelatihan produk membuat keripik tempe sagu hezel yang siap dijual dan mampu menumbuhkan jiwa wirausaha dan untuk mengetahui tanggapan ibu-ibu rumah tangga terhadap pelatihan produk keripik tempe sagu hezel yang sekaligus menambah pendapatan keluarga dan menumbuhkan jiwa wirausaha. Metode kegiatan pengabdian masyarakat ini menggunakan metode ceramah, demontrasi langsung dipraktekkan oleh peserta, serta tanya jawab. Metode ceramah digunakan untuk menyampaikan pengetahuan secara umum tentang produk keripik tempe sagu hezel, yaitu meliputi kedelai, sagu dan bumbu-bumbu lainnya. Demonstrasi digunakan untuk memberikan keterampilan langsung mengenai proses pembuatan produk keripik tempe sagu hezel, peralatan yang diperlukan serta bahan digunakan dalam pembuatan produk keripik tempe sagu hezel. Tanya jawab digunakan untuk melengkapi hal-hal yang belum terakomodasi oleh metode di atas. Pelatihan ini melibatkan dosen Jurusan Akuntansi yang bekerja sama dengan ibu-ibu rumah tangga pada desa Pandau jaya Kecamatan Siak Hulu Kabupaten Kampar sebagai subyek sasaran
Feasibility Study For The Development of TPS3R Waste Bank Widayat, Prama; Sri Maryanti; Nurhayani Lubis; Safrul Rajab
ADPEBI International Journal of Business and Social Science Vol. 2 No. 1 (2022)
Publisher : Asosiasi Dosen Peneliti Ilmu Ekonomi dan Bisnis Indonesia (Adpebi)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (296.501 KB) | DOI: 10.54099/aijbs.v2i1.112

Abstract

The existence of a waste processing site is very urgent because what is currently happening is a landfill that accumulates waste. Then there was the waste bank as one of the waste processing sites in Pematang Pudu Village, Mandau District, Bengkalis Regency. But it has not been able to optimally manage waste, where the population of Mandau District is 150,806 people while Pematang Pudu Village is 29,986 people and the potential for waste is 15 tons per day. So far, only 0.5 tons of waste banks can manage per day. So it is necessary to make a breakthrough by building TPS3R which has a larger capacity, at least 2 tons per day. This capacity can continue to be developed and be able to create job opportunities for the community.
Reorganisasi Bank Sampah Berkah Abadi Widayat, Prama; Ryan Pahlawan; Safrul Rajab
ULINA: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol 2 No 2 (2024): Juli
Publisher : Universitas Mandiri Bina Prestasi (UMBP)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58918/ulina.v2i2.254

Abstract

Bank sampah berkah abadi yang berada di Kelurahan Limbungan sudah berdiri sejak tahun 2020. Beberapa kali mengalami pasang surut dan berganti pengurus tetapi hasilnya tetap sama karena bank sampah tidak berjalan dengan baik, puncaknya pada tahun 2022 berhenti total beroperasi, untuk itu perlu dilakukan reorganisasi untuk menggabungkan bank sampah dengan TPS3R agar mendapatkan penghasilan tambahan untuk operasional. Dimana TPS3R sebagai tempat menampung semua sampah dari rumah warga, kemudian dipilah oleh petugas pemilahan setiap hari. Sampah organik dijadikan sebagai pakan maggot, sampah non organik yang masih bernilai ekonomi bisa dijual kepada pelaku daur ulang di kota Pekanbaru. Sampah residu diangkut oleh mobil dinas untuk dibawa dan dibuang ke TPA.