Mutiara Susanti Solehat
Padjadjaran University

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

INOVASI PELAYANAN PERPUSTAKAAN SAAT PANDEMI UNIVERSITAS KATOLIK PARAHYANGAN Mutiara Susanti Solehat
BIBLIOTIKA : Jurnal Kajian Perpustakaan dan Informasi Vol 5, No 1 (2021)
Publisher : Departemen Sastra Indonesia, Fakultas Sastra, Universitas Negeri Malang (UM)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um008v5i12021p1-11

Abstract

Sistem layanan kita juga harus memperhatikan jika menyelenggarakan suatu kegiatan layanan perpustakaan harus terdapat beberapa unsur utama, diantaranya yaitu fasilitas layanan perpustakaan, bahan pustaka yang dapat disediakan, pemustaka yang membutuhkan dan juga petugas layanan. Layanan pada masa pandemi seperti ini terlebih lagi dengan menggunakan sistem online akan terasa berbeda dengan yang biasanya, selain itu jika layanan perpustakaan harus siap dengan segala pertanyaan atau bahkan barang-barang yang akan kita gunakan untuk pemstaka pada saat meminjam buku dan kelancaran pada saat layanan perpustakaan itu didukung oleh bagian sirkulasi. Untuk memudahkan peminjamna bisa menghubungi layanan yang tertera pada perpustakaan yang akan kita tuju.Kata Kunci: Perpustakaan, Layanan, Pemustaka