Heni Rahmadani
SMA IT Al-Bayyinah Pekanbaru

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Profil Keterampilan Literasi Digital: Penelitian Survey di SMA IT Al Bayyinah Pekanbaru Sakolan Sakolan; Heni Rahmadani
Instructional Development Journal Vol 3, No 2 (2020): IDJ
Publisher : Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24014/idj.v3i2.11306

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kemampuan literasi digital di Indonesia masih rendah. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk melakukan pemetaan profil keterampilan literasi digital matematika peserta didik di SMA IT Al-Bayyinah Pekanbaru. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian survey. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 48 orang. Data dikumpulkan dengan penyebaran kuisioner secara online menggunakan Google Form. Teknik analisis yang digunakan penelitian ini menggunakan analisis deskriptif kuantitatif menggunakan IBM SPSS Statistics 23. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keterampilan literasi digital peserta didik berada pada kategori baik dengan rata-rata sebesar 2,44. Hasil penelitian juga memberikan informasi bahwa: 1) alat yang sering digunakan peserta didik dalam mengakses internet dan media social adalah handphone/ smartphone; 2) peserta didik memiliki keterampilan untuk mengetahui aplikasi internet; 3) konten yang diakses adalah akademik seperti bahan pelajaran, keterampilan berbahasa, soal ujian; 4) software pembelajaran yang sering digunakan dalam daring adalah Google Meet; dan 5) impact dan nilai positif penggunaan teknologi di era digital adalah pada aspek kemudahan dalam mengakses internet