This Author published in this journals
All Journal Sirok Bastra
Yanti Br. Sitepu
Program Studi Linguistik Murni, FIB Universitas Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

FITUR MORFOSINTAKSIS INFLEKSI DIATESIS DALAM BAHASA KARO Yanti Br. Sitepu
Sirok Bastra Vol 3, No 2 (2015): Sirok Bastra
Publisher : Kantor Bahasa Provinsi Bangka Belitung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (281.508 KB) | DOI: 10.37671/sb.v3i2.67

Abstract

Penelitian ini membahas fitur morfosintaksis infleksi diatesis dalam bahasa Karo. Tujuan penelitian adalah mendeskripsikan bentuk diatesis serta klasifikasi dan struktur diatesis dalam bahasa Karo. Metode yang digunakan adalah metode deksriptif kualitatif. Deskripsi ditinjau dari segi morfologis dan struktur peran yang terdapat dalam diatesis beserta karakteristiknya dari segi sintaksis. Data penelitian adalah kalimat yang diperoleh dari buku cerita rakyat bahasa Karo yang berjudul Turin-Urin Beru Ginting Sope Mbelin. Hasil analisis menunjukkan bahwa terdapat lima jenis diatesis dalam bahasa Karo, yaitu aktif, pasif, refleksif, kausatif, benefaktif, dan resiprokal.