Laila Septiana
STMIK Nusa Mandiri

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PERANCANGAN SISTEM HELPDESK TICKETING BERBASIS WEB PADA PT.TELKOM PROPERTY Lilis Lindawati; Laila Septiana
INTI Nusa Mandiri Vol 12 No 1 (2017): INTI Periode Agustus 2017
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Pada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

PT. Telkom Property dulunya bernama PT.Graha Sarana Duta merupakan perusahaan yang mengelola gedung-gedung dan asset property PT.Telkom, Tbk yang sebelumnya di kelola oleh divisi Property Telkom . Banyak hal yang di usahakan oleh pihak manajemen untuk meningkatkan efisiensi. Akan tetapi, saat ini belum ada satupun aplikasi yang di gunakan oleh PT.Telkom Property untuk memberikan laporan secara sistematis. Saati ini di butuhkan Helpdesk Ticketing Sistem agar proses pelaporan, penugasan dan perbaikan dapat dilakukan dengan mudah dan cepat, dengan aplikasi ini juga memudahkan frontdesk untuk mendokumentasikan laporannya . Tenant yang di maksud di sini adalah sebagai penyewa gedung yang terdiri dari berbagai macam divisi. Dan untuk memudahkan tenant dan frontdesk maka aplikasi ini akan di bangun berbasiskan website. Model Waterfall digunakan untuk sebagai model pengembangan sistem Helpdesk Ticketing berbasis Web. Tujuan dari penelitian ini untuk memudahkan proses penugasan, penanganan dan laporan kerusakan yang di keluhkan oleh tenant. Untuk mengetahui pengukuran tingkat kerusakan yang sering di keluhkan oleh tenant. Sebagai perhitungan frekuensi masalah lebih sistematis.
PENERAPAN ALGORITMA C4.5 UNTUK MENENTUKAN DATA STOK DAN TARGET PERMINTAAN MATERIAL YANG PALING DIBUTUHKAN GUDANG LOGISTIK PADA PT.PLN (PERSERO) AREA KEBON JERUK Bahrun Said Renhoran; Nova Nurhandayani; Laila Septiana
INTI Nusa Mandiri Vol 12 No 2 (2018): INTI Periode Februari 2018
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Pada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33480/inti.v12i2.1564

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah mengklasifikasikan data stok dan target permintaan material yang user/ pengawas pekerjaan yang nantinya akan dibuatkan klasifikasi data set dengan jumlah kasus yang paling dibutuhkan. Pada proses penelitian yang sudah dilakukan dari tahap ini yaitu perlu adanya peringkasan data atau proses pengubahan data mentah menjadi data yang mudah dikelola. Data mentah akan dimasukan pada kategorinya masing-masing kemudian data juga dipilih, sehingga data tersebut sesuai untuk proses data mining yang telah dilakukan pada Penerapan Klasifikasi Algoritma C4.5 dengan pengolahan datanya menggunakan metode Decision Tree dan mempermudah jalannya di sistem aplikasi RapidMiner. metode Decision Tree berguna sekali dalam penelitian ini yaitu untuk menentukan data stok material/barang dari target permintaan material gudang yang paling sering diminta dan dibutuhkan oleh user. Sehingga dapat disimpulkan bahwa permasalahan dalam menentukan data stok material/barang bisa diselesaikan menggunakan teknik data mining, yaitu dengan Algoritma C4.5 dan mendapatkan tingkat akurasi yang dihasilkan oleh sistem dengan metode decision tree pada aplikasi RapidMiner adalah 100%. sehingga dapat disimpulkan bahwa penelitian ini dapat membantu user/pengawas gudang dalam memilih dan menyiapkan stok material yang dibutuhkan sesuai standar dengan sigap dan cukup memadai.