nFN Sudjijo
Balai Penelitian Tanaman Buah Tropika

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Karakterisasi dan Evaluasi 10 Aksesi Salak di Sijunjung Sumatera Barat nFN Sudjijo
Buletin Plasma Nutfah Vol 15, No 2 (2009): December
Publisher : Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Bioteknologi dan Sumberdaya Genetik Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21082/blpn.v15n2.2009.p75-79

Abstract

The study was conducted at the farmer’s field in Ujung Batu Sijunjung, West Sumatera using local Salacca cultivars developed from crossing between cultivar Pondoh as female plant and indigenous salak of Sumatera as male plant. This study was held from January 2003 until December 2005. The objective of this study was to develop database of Salacca characters by exploration method and using data passport model. The research result showed that five accessions with yellowish white fruits and the other five accessions with white fruits. The plant that produced fruit with good quality was SNJ-01 and thick flesh (0.57 cm), sweet (18,00oBrix in TSS), crispy, yellowish white in color and contains water 77.02%. AbstrakPenelitian ini dilakukan di kebun petani Desa Ujung Batu Kabupaten Sijunjung Sumatera Barat dengan menggunakan materi tanaman salak yang ada di daerah tersebut yang berasal dari persilangan antara induk betina salak Pondoh dan jantan indigenous Sumatera. Penelitian dilakukan pada bulan Januari 2003 sampai dengan Desember 2005 dan bertujuan untuk menyusun database karakter tanaman salak, metode yang digunakan adalah eksplorasi dan pengumpulan database menggunakan model paspor data. Hasil penelitian diperoleh deskripsi 5 aksesi yang warna buahnya putih kekuningan dan 5 aksesi yang warna buahnya putih. Tanaman yang menghasilkan buah dengan mutu baik, yaitu aksesi nomor SNJ-01, di mana daging buahnya tebal (0,57 cm), manis (PTT = 18,00oBrix), masir, berwarna putih kekuningan, dan kadar air (7,02%).