Retno Siwi
SD Negeri Mentasan 02 Kecamatan Kawunganten Kabupaten Cilacap

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pemanfaatan Media Youtube Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Pada Siswa Kelas VB SD Negeri Mentasan 02 Tahun Pelajaran 2020/2021 Kecamatan Kawunganten Kabupaten Cilacap Retno Siwi
Educatif Journal of Education Research Vol 3 No 3 (2021): July
Publisher : Kreasi Teknologi Informasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36654/educatif.v3i3.58

Abstract

Keberhasilan siswa dalam belajar menurut Kurikulum yang di berlakukan ditetapkan dengan mengukur ketuntasan ketercapaian indikator. Siswa dinyatakan tuntas apabila mencapai tingkat ketuntasan 75%, artinya siswa dinyatakan tuntas jika sejumlah minimal 75% indikator kompetensi yang telah dirumuskan dapat dicapai. Kelas dikatakan tuntas jika minimal 75% siswa dinyatakan tuntas. Hasil ujian semester berjalan (pra siklus ) yang bertujuan mengukur capaian pembelajaran pada kelas VB, diperoleh informasi bahwa baru 30% . Fakta lain menunjukkan bahwa siswa kurang termotivasi dalam belajar “Apakah Pemanfaatan media youtube dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas VB pada SD Negeri Mentasan 02 Tahun Pelajaran 2020/2021 Kecamatan Kawunganten Kabupaten Cilacap’. Dilaksanakan siklus I tuntas 40% kemudian dilaksanakan perbaikan pada siklus II hasil nya 70%, ternyata belum berhasil juga dan akhirnya di laksanakan siklus III yang hasil nya tuntas 90%. Disimpulkan bahwa penggunaan media youtube dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas VB SD Negeri Mentasan 02 Kecamatan Kawunganten Kabupaten Cilacap.
Pemanfaatan Media Youtube Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Pada Siswa Kelas VB SD Negeri Mentasan 02 Tahun Pelajaran 2020/2021 Kecamatan Kawunganten Kabupaten Cilacap Retno Siwi
Educatif Journal of Education Research Vol 3 No 3 (2021): July
Publisher : Kreasi Teknologi Informasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (344.43 KB) | DOI: 10.36654/educatif.v3i3.58

Abstract

Keberhasilan siswa dalam belajar menurut Kurikulum yang di berlakukan ditetapkan dengan mengukur ketuntasan ketercapaian indikator. Siswa dinyatakan tuntas apabila mencapai tingkat ketuntasan 75%, artinya siswa dinyatakan tuntas jika sejumlah minimal 75% indikator kompetensi yang telah dirumuskan dapat dicapai. Kelas dikatakan tuntas jika minimal 75% siswa dinyatakan tuntas. Hasil ujian semester berjalan (pra siklus ) yang bertujuan mengukur capaian pembelajaran pada kelas VB, diperoleh informasi bahwa baru 30% . Fakta lain menunjukkan bahwa siswa kurang termotivasi dalam belajar “Apakah Pemanfaatan media youtube dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas VB pada SD Negeri Mentasan 02 Tahun Pelajaran 2020/2021 Kecamatan Kawunganten Kabupaten Cilacap’. Dilaksanakan siklus I tuntas 40% kemudian dilaksanakan perbaikan pada siklus II hasil nya 70%, ternyata belum berhasil juga dan akhirnya di laksanakan siklus III yang hasil nya tuntas 90%. Disimpulkan bahwa penggunaan media youtube dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas VB SD Negeri Mentasan 02 Kecamatan Kawunganten Kabupaten Cilacap.