Dyah Retno Palupi
Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Brawijaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERANCANGAN DAN ANALISIS RANGKAIAN RECTIFIER PADA RECTENNA MENGGUNAKAN ANTENA TELEVISI Dyah Retno Palupi; Rudy Yuwono; Ali Mustofa
Jurnal Mahasiswa TEUB Vol 2, No 6 (2014)
Publisher : Jurnal Mahasiswa TEUB

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (476.229 KB)

Abstract

Penelitian ini membahas tentangperancangan dan analisis rangkaian rectifier padarectena dengan menggunakan antena televisisebagai sumber sinyal. Pada penelitian inimembahas bagaimana merancang rectifier, suaturangkaian yang berfungsi untuk mengubahtegangan AC yang ditangkap oleh antena televisimenjadi tegangan DC serta berapa besar nilaikapasitor yang digunakan untuk memperhalusripple tegangan DC. Frekuensi yang digunakanpada penelitian ini adalah frekuensi televisi yangberada pada rentang 470-806 MHz. Jenis antenatelevisi yang digunakan adalah antena televisiindoor, outdoor dengan booster, dan antena planarlogo UB. Hasil pengujian menunjukkan rangkaianrectifier dapat mengubah sinyal yang ditangkapantena televisi menjadi tegangan DC, sebesar0.3916 Volt menggunakan antena indoor, 1.001Volt menggunakan antena outdoor dengan booster ,dan 0.2916 Volt menggunakan antena planar logoUB. Nilai tegangan keluaran rata-rata dari ketigaantena terseebut adalah sebesar 0,5614 Volt. Untukdapat berfungsi sebagai penghalus ripple yangbekerja dengan baik pada rentang frekuensi antenatelevisi 470-806 MHz nilai kapasitor yang dapatdigunakan adalah 114,83 – 196,92 nF. Dari ketigaantena tersebut, hanya antena outdoor denganbooster yang dapat menyalakan indikator LED.Kata Kunci: Antena, Rectenna, Rectifier, Energyharvesting