Firdaus Zarin
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Pontianak

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MENGEMBANGKAN KETERAMPILAN MOTORIK KASAR MELALUI BERMAIN FUTSAL DI TAMAN KANAK-KANAK ISLAMIYAH PONTIANAK Sutrisno Sutrisno; Firdaus Zarin; Siti Solechah
PENA KREATIF : JURNAL PENDIDIKAN Vol 7, No 2 (2018): Pena Kreatif : Jurnal Pendidikan
Publisher : FKIP UM Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (331.802 KB) | DOI: 10.29406/jpk.v7i2.1391

Abstract

Tujuan dari penelitian ini untuk mengengetahui dan mendeskripsikan kompetensi  motorik kasar anak yang digunakan dan gunakan acuan  merancang pembelajaran permainan futsal. Metode yang digunakan adalah deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Kualitatif data dikumpulkan melalui observasi, wawancara dan dokumentasi yang melibatkan anak usia 5 hingga 6 tahun dan guru-guru di taman kanak-kanak. Hasil dari penelitian ini adalah desain pembelajaran permainan futsal, yaitu permainan futsal  dapat mengembangkan kemampuan motorik kasar anak, dengan indicator (1) gerakan, (2) keseimbangan, (3) kelincahan, (4) kecepatan, (5) kekuatan. Kesimpulan, Bahwa pembelajaran dengan bermain futsal dapat menumbuhkan motorik kasar anak. Permainan futsal sangat disenangi oleh anak.