Jeremiah Albertus Hadiwidjaja
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Fasilitas Komunitas Marvel Indonesia di Surabaya Jeremiah Albertus Hadiwidjaja
eDimensi Arsitektur Petra Vol 7, No 1 (2019): Februari 2019
Publisher : eDimensi Arsitektur Petra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2652.2 KB)

Abstract

Fasilitas Komunitas Marvel Indonesia bertujuan untukmewadahi beberapa aktivitas Komunitas Marvel Indonesia.Berfungsi sebagai tempat pamer dan penyimpanan koleksikomunitas, tempat diskusi dan kumpul bersama, sertasarana edukasi dan rekreasi, termasuk nonton bersama.Masalah desain utama adalah bagaimana merancangfasilitas komunitas yang mampu mewadahi kegiatanKomunitas Marvel Indonesia. Sedangkan masalah khususadalah bagaimana menciptakan bentuk dan hubunganruang yang mengekspresikan citra Marvel pada fasilitaskomunitas ini. Pendekatan desain yang dipilih adalahpendekatan semiotik metafora dari karakteristik Marvel.Karakteristik yang dipilih berupa salah satu tipe pahlawandalam cerita aksi pahlawan super.Perbedaan fasilitas komunitas ini dengan fasilitaskomunitas lain adalah pemenuhan kebutuhan kegiatankomunitas yang diwadahi dan ekspresi yang inginditampilkan pada desain dengan harapan mampumemberikan nilai tambah persepsi terhadap Marvel.Pendalaman struktur dipilih untuk mengantisipasipermasalah struktur yang timbul akibat besarnya bentangbangunan.