Timothy Asher Soekardi
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Fasilitas Edukasi Bursa Efek dan Perkantoran di Surabaya Timothy Asher Soekardi
eDimensi Arsitektur Petra Vol 8, No 1 (2020): Februari 2020
Publisher : eDimensi Arsitektur Petra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Fasilitas Edukasi Bursa Efek danPerkantoran di Surabaya ini tecipta karenakurangnya edukasi masyarakat akan pentingnyabursa efek. Padahal pemerintah mendukungadanya bursa efek di Indonesia yang dimuat dalamUU Nomor 8 Tahun 1995. Hanya sebesar 0.2%dari masyarakat Indonesia yang mengenal bursaefek. Proyek ini berlokasi di Jalan Niaga Gapura,Surabaya, Jawa Timur. Memiliki potensi site yangberada di salah satu kota besar di Indonesia,sehingga membuat masyarakat Surabaya danmasyarakat di sekitarnya bisa mengunjungibangunan ini dengan akses yang mudah dicapai.Bangunan juga memiliki beberapa retail yangbertujuan mengundang masyarakat berkunjung kebangunan karena letak site yang berada dekatdengan area G – Walk Citraland. Berdasarkan hasilsurvey pada beberapa tempat sekuritas diSurabaya, masalah desain yang ditemukan adalahsuara. Suara seorang pialang saham yang sedangmenelpon klien mengganggu pialang yang lain,sehingga bangunan ini didesain agar para pialangdapat bekerja dengan lebih maksimal serta bisamenjadi sebuah wadah yang mengundangmasyarakat akan edukasi bursa efek. Untukmemecahkan masalah tersebut maka pendekatanyang digunakan adalah pendekatan perilaku. Dariperilaku para pialang tersebut bisa membentuksebuah space yang menjadi sebuah form danmenjadi desain bangunan. Pendekatan iniberdasarkan pada teori Edward Hall 1963, yangmengatakan bahwa jarak antar penggunamemengaruhi pengguna lain. Berdasarkan teoritersebut, hasil survey, dan pendekatan yangdipakai, maka konsep bangunan yang dipakaiadalah “Distancing”, yaitu suara yang ditimbulkandari jarak tiap pengguna memengaruhi kinerjapengguna lain. Pendalaman karakter ruang dipakaiuntuk mendukung konsep ini. Pendalaman inidipakai sesuai dengan karakteristik pengguna padatiap ruangan didalamnya.