Ivan Renaldy Gunawan
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

HOTEL RESOR DI PANTAI TANJUNG AAN, LOMBOK Ivan Renaldy Gunawan
eDimensi Arsitektur Petra Vol 6, No 2 (2018): Juli 2018
Publisher : eDimensi Arsitektur Petra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (3086.807 KB)

Abstract

“Hotel Resor di Pantai Tanjung Aan, Lombok”merupakan Hotel bintang 4 dengan fasilitasberbintang 5 yang menyediakan fasilitasakomodasi dan sarana penunjang bagi parawi s a t awa n loka l maupun wi s a t awa nmancanegara yang datang berlibur sertamenikmati keindahan pantai dan laut di pantaiTanjung Aan. Dengan adanya proyek ini dapatmengangkat nama dari Pulau Lombok dandapat mendukung pariwisata di Propinsi NTBkhususnya di Pulau Lombok bagian LombokTengah. Letak proyek Hotel Resor ini jugaberada dekat kawasan proyek pemerintah yaituKawasan Ekonomi Khusus Mandalika yangdapat menjadi salah satu faktor penunjang dariHotel Resor ini. Pendekatan yang dipakaidalam desain ini yaitu menggunakanpendekatan vernakular sehingga dapatmemunculkan unsur – unsur lokal darimasyarakat suku Sasak yaitu suku aslipenghuni Pulau Lombok. Tata letak bangunanpada Hotel Resor ini juga didesain denganorientasi yang memaksimalkan pada viewdaerah seki tar dengan tujuan untukmemaksimalkan kepuasan para wisatawanyang berkunjung dan berlibur di PantaiTanjung Aan.