This Author published in this journals
All Journal INFOKAM
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

UJIAN ONLINE PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF Djarot Nugroho
Jurnal Ilmiah Infokam Vol 5, No 1 (2009): INFOKAM Edisi 1 Tahun 5 2009 (Mar)
Publisher : AMIK Jakarta Teknologi Cipta Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (7.732 KB) | DOI: 10.53845/infokam.v5i1.33

Abstract

Teknologi sistem informasi telah membantu peran pendidikan dalam berbagai bidang. Dalam tulisan ini akan dipaparkan model, efisiensi dan tingkat kepuasan dari penggunaan ujian online dalam e-learning. Dari penelitian diperoleh data bahwa penggunaan ujian online dalam elearning telah membantu mengurangi pengeluaran finansial dan tingkat kepuasan siswa begitu tinggi karena siswa model interaksi ujian yang bervariasi. Fokus penelitian pada mata pelajaran produktif yang disampaikan di Sekolah menengah kejuruan berbasis teknologi informasi dan komunikasi.Kata kunci: sistem informasi, multimedia, e-learning