Mohammad Shadiq Khairi
Universitas Brawijaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MEMAHAMI SPIRITUAL CAPITAL DALAM ORGANISASI BISNIS MELALUI PERSPEKTIF ISLAM Mohammad Shadiq Khairi
Jurnal Akuntansi Multiparadigma Vol 4, No 2 (2013): Jurnal Akuntansi Multiparadigma
Publisher : Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (436.194 KB) | DOI: 10.18202/jamal.2013.08.7198

Abstract

Abstract: Understanding Spiritual Capital in Business Organisation through Islamic Perspective. This study aims to understand the spiritual capital through Islamic perspective by analyzing key virtues reflected on underlying culture of the organization. The study employed case study method by analyzing the ukhuwah  Islamiyah nuances of organizational culture through interviews conducted. The study finds spiritual capital based on Muslim brotherhood (ukhuwah Islamiyah) that includes some aspects which are: niat, taqwa, ihsan, taqwa, trust, etqan, honesty, consultation, and patience as well as the role of spiritual leadership.Abstrak: Memahami Spiritual Capital dalam Organisasi Bisnis Melalui Perspektif Islam. Studi ini bertujuan untuk memahami spiritual capital melalui perspektif Islam dengan melakukan analisis kebajikan kunci (key virtue) yang mendasarinya serta tercermin pada budaya organisasi. Studi menggunakan metode studi kasus, yang mengupas mengenai budaya organisasi bernuansa ukhuwah Islamiyah melalui wawancara yang dilakukan. Studi menemukan beberapa temuan dalam bisnis Bubur Ayam Abah Odil terkait Spiritual Capital berbasis ukhuwah Islamiyah yang mencakup beberapa aspek di antaranya : niat, taqwa, ihsan, saling percaya, etqan, kejujuran, konsultasi, dan kesabaran serta peran kepemimpinan spiritual.