Adi Darmawan Ervanto
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Infestasi

ANALISIS KANDUNGAN INFORMASI LABA DAN ARUS KAS PERUSAHAAN PROSPECTORDAN DEFENDER (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Jakarta) Adi Darmawan Ervanto
InFestasi Vol 2, No 2 (2006): DESEMBER
Publisher : Universitas Trunojoyo Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21107/infestasi.v2i2.1197

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji secara empirismengenai pengaruh informasi laba dan arus kas terhadap returnsaham serta perbedaan antara pengaruh informasi laba, terhadapreturn saham perusahaan prospector dengan perusahaan defender.Pengelompokan perusahaan ke dalam prospector dan defenderdilakukan menggunakan common factor analysis dengan variabel yaitu:rasio jumlah karyawan terhadap penjualan, price-to-book value, rasiocapital expenditure terhadap nilai pasar ekuitas, dan rasio capitalexpenditure terhadap total aktiva. Data dianalisis mengunakan analisisregresi berganda. Hasilnya menunjukkan bahwa pada perusahaanprospektor, laba berpengaruh signifikan dengan return saham. Aruskas operasi berpengaruh signifikan dan berhubungan positif denganreturn saham. Pada perusahaan defender, hanya arus kas pendanaanberpengaruh signifikan dan berhubungan positif dengan return saham.Hasil uji t menunjukkan perbedaan antara pengaruh laba,arus kasoperasi, arus kas investasi dan arus kas pendanaan terhadap returnsaham perusahaan prospektor dan perusahaan defender. Secaraumum, penelitian ini menunjukkan bahwa informasi laba dan aruskas akan lebih superior jika pengguna juga memperhatikan apakahperusahaan merupakan prospektor dan defender.