Andy Noortjahja
Universitas Negeri Surabaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Implementasi VB 6.0 pada Face Detection Berbasis Image Processing untuk Sistem Identifikasi Millatul Maziyah; Andy Noortjahja
Jurnal Fisika dan Aplikasinya Vol 3, No 2 (2007)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, LPPM-ITS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1349.551 KB) | DOI: 10.12962/j24604682.v3i2.995

Abstract

Pengenalan wajah manusia untuk sistem identifikasi dapat dikembangkan dengan menggunakan image processing, yaitu dengan menggunakan sistem warna YCrCb untuk mendeteksi warna kulit, integral projection untuk menentukan lokasi wajah dan edge detection untuk menentukan tepi-tepi dari obyek, kemudian feature extraction untuk mengetahui letak mata dan mulut guna mendapatkan nilai fitur-fitur wajah seperti jarak dekat dan jauh mata, lebar mulut dan jarak mata terhadap mulut. Dari hasil didapatkan nilai rata-rata MSE-noise= 0,7777, MSE-filter = 0,0698 dan SNR = 25,7796 dB untuk filter gaussian blur dengan probabilitas noise 0,05 dan SNR sebelum filter = 14,3406 dB. Prosentase keberhasilan mendeteksi wajah = 98,5%; mendeteksi keseluruhan fitur wajah = 88,75%; dan keberhasilan mengenali wajah = 81,67%.