ABSTRAK Tujuan penelitian adalah untuk mendeskripsikan terjadinya interferensi morfologi dan sintaksis bahasa Sunda terhadap bahasa Indonesian dalam karangan deskripsi siswa, tataran ketatabahasaan yang paling banyak dipengaruhi, dan faktor-faktor penyebab terjadinya interferensi morfologi dan sintaksis. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan objek penelitian berupa karangan deskripsi siswa yang memiliki bahasa kesatu bahasa Sunda. Dari hasil analisis data, peneliti menyimpulkan bahwa terjadi interferensi bahasa Sunda terhadap bahasa Indonesia dalam karangan deskripsi siswa. Aspek-aspek kebahasaan yang paling banyak dipengaruhi adalah aspek morfologi. Secara keseluruhan karangan deskripsi siswa kelas VII SMPN 1 Nanggung, Kabupaten Bogor kurang mengandung interferensi. Faktor-faktor penyebab terjadinya interferensi karena pemakaian bahasa Sunda yang dominan dan kemiripan serta ketiadaan padanan dalam bahasa Sunda dengan bahasa Indonesia atau sebaliknya.Kata Kunci: interferensi morfologi,interferensi sintaksis, bahasa Sunda ABSTRACTThe aim of the research is to describe the occurance of morphology interference and the syntax of sundanesse language toward Indonesian in student’s writing, the gramatical aspect that mostly influenced, and the factors that causes. This research uses descriptive method with the object of the research in student’s writing which has the first language Sundanesse. From the results of data analysis, researcher concludes that the interference occurs in Sundanesse toward Indonesian in their writings. The aspect of language that mostly influenced is the morphology. As the whole descriptive writings of the students of class VII SMPN 1 Nanggung have less of interference. The factors that causes the interference is the use of Sundanesse dominately and the similarities and no subtitude in Sundanesse language to Indonesian. Keyword : morfology interference, syntax interference, Sundaness language.