This Author published in this journals
All Journal Humaniora
. Warsono
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

A CRITICAL DISCOURSE ANALYSIS TO UNMASK THE IDEOLOGICAL STANCE BEHIND “AL-QAEDA IN THE ASIA PACIFIC: ORIGIN, CAPABILITY, AND THREAT” . Warsono
Humaniora Vol 20, No 2 (2008)
Publisher : Faculty of Cultural Sciences, Universitas Gadjah Mada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (107.673 KB) | DOI: 10.22146/jh.936

Abstract

Tulisan ini memaparkan analisis teks berjudul “Al-Qaeda in the Asia Pacific: Origin, Capability, and Threat” menggunakan Analisis Wacana Kritis (AWK) untuk menjawab tiga pertanyaan: bagaimana penulis teks mempergunakan piranti menilai sikap (appraisal devices) dalam menyuguhkan pandangan ideologisnya terhadap materi teks yang ditulis, mengapa teks itu diterbitkan melalui laporan berkala IIAS, dan apakah pandangan ideologis yang melatarbelakangi penulisan teks tersebut? Hasil analisis menunjukkan bahwa dalam menyuguhkan sikapnya terhadap materi teks, penulis teks mengutamakan penggunaan sistem afek (system of affect) dan untuk menunjukkan kuat atau lemahnya sikap itu penulis teks mengutamakan penggunaan leksis sikap (attitudinal lexis). Teks itu diterbitkan melalui laporan berkala IIAS karena penulis memandang para pembaca laporan sebagai orang-orang yang tepat untuk menerima dan menindaklanjuti pandangan penulis mengenai materi teks itu. Latar belakang ideologis penulisan teks tersebut adalah Al-Qaeda merupakan organisasi yang berasaskan Islam, yang berarti berbahaya bagi kaum Nasrani, dan karenanya harus dihapuskan.