This Author published in this journals
All Journal ISTORIA
Kamisa Aman
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING DALAM PEMBELAJARAN SEJARAH UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS XI IPS 1 SMAN 1 BUTAR SULAWESI TENGAH Kamisa Aman
ISTORIA: Jurnal Pendidikan dan Sejarah Vol 12, No 1 (2016): ISTORIA Edisi Maret 2016, Vol. 12, No.1
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (366.08 KB) | DOI: 10.21831/istoria.v12i1.9542

Abstract

Penelitian ini bertujuan  untuk mengetahui bagaimana penerapan model problem based learning dalam pembelajaran sejarah untuk meningkatkan motivasi dan prestasi belajar siswa kelas XI IPS 1 SMAN 1 Butar. Sulawesi Tengah. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah triangulasi sumber dan triangulasi metode. Analisis data yang digunakan dalam metode ini adalah analisis kualitatif dan analisis kuantitatif Setelah Model Problem Based Learning diterapkan, terjadi peningkatan motivasi belajar siswa telah mencapai 85 % pada siklus 3 dan peningkatan prestasi pada siklus 1 terjadi dari 49,5 menjadi 75. Peningkatan pada siklus 2 terjadi dari 53,5 menjadi 81. Peningkatan prestasi pada siklus 3 terjadi dari 60 menjadi 83. Kendala yang dihadapi dalam penerapan Model Problem Based Learning antara lain kurangnya pemahaman siswa mengenai Model Problem Based Learning pada saat awal, dan terdapat siswa yang tidak bisa bekerjasama dalam kelompok. Kelebihan dari penerapan Model Problem Based Learning  antara lain siswa lebih aktif dalam pembelajaran, kemampuan siswa lebih terasah, siswa dapat melatih kerjasama dalam kelompok, menciptakan semangat kompetisi antar kelompok, dan guru lebih mudah dalam melihat pemahaman siswa dalam materi. Kata kunci: Model Problem Based Learning, Motivasi Belajar, dan Prestasi Belajar Siswa.