This Author published in this journals
All Journal ISTORIA
Margareta H. Yuliana
Universitas Negeri Yogyakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

IMPLEMENTASI GROUP INVESTIGATION REPORT SEBAGAI ALTERNATIF DALAM PEMBELAJARAN SEJARAH BERBASIS CHARACTER BUILDING DI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA Wahyu Setyaningsih; Waidkha Yuliati; Margareta H. Yuliana
ISTORIA: Jurnal Pendidikan dan Sejarah Vol 8, No 1 (2010): ISTORIA Edisi September 2010, Vol. 8, No.1
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (758.447 KB) | DOI: 10.21831/istoria.v8i1.3715

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan penerapan metode group investigasi report dalam pembelajaran sejarah di Universitas Negeri Yogyakarta. Hal ini berangkat dari banyaknya permasalahan dalam pembelajaran sejarah seperti tidak optimalnya penanaman nilai-nilai, dan tidak bervariasinya metode pembelajaran yang biasa digunakan oleh pengajar. Penelitian dilakukan dengan metode campuran kualitatif-kuantitatif yang dilakukan di beberapa museum antara lain: Benteng Vredeburg, Kraton Yogyakarta, Monumen Yogya Kembali, dan Museum Perjuangan yang dilakukan mulai Februari sampai April 2011. Teknik sampling yang digunakan adalah random sampling dengan jumlah populasi 74 mahasiswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari perhitungan t tabel 7. 294 1. 691. Ini berarti bahwa hipotesis nol ditolak dan hipotesis awal diterima. Terdapat perbedaan yang signifikan dalam karakter mahasiswa yang menggunakan metode group investigasi dengan yang tidak yaitu 2008-2010.Kata kunci: tim investigasi report, pembangunan karakter, pembelajaran sejarah.