Dian Erika Candra
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR MOTIVASI WIRAUSAHA RUMAH MAKAN DI DESA MENDALO DARAT, KECAMATAN JAMBI LUAR KOTA KABUPATEN MUARO JAMBI Dian Erika Candra
Jurnal Manajemen Terapan dan Keuangan Vol. 9 No. 1 (2020): Jurnal Manajemen Terapan dan Keuangan
Publisher : Program Studi Manajemen Pemerintahan dan Keuangan Daerah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22437/jmk.v9i1.9238

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis faktor-faktor motivasi wirausaha rumah makan dan untuk menganalisis faktor yang paling dominan dalam memotivasi wirausaha dalam usaha rumah makan di Desa Mendalo Darat, Kecamatan Jambi Luar Kota, Kabupaten Muaro Jambi. Jenis data ada dua yaitu data primer dan datasekunder. Data primer diperoleh dari pengumpuna data dengan cara penyebaran kuesioner, sedangkan data sekunder dati berbagai literature dan dokumen. Metode pengolahan data yang digunakan adalah analisis factor. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa faktor motivasi wirausahan adalah : bantuan finansial, keinginan pribadi, pengetahuan teknis, mencari tantangan, status sosial dan faktor penggunaan dana tak terpakai. Adapun factor yang dominan adalah : berwirausaha karena ada dukungan finansial untuk mempermudah memulai usaha sendiri,berwirausaha karena keinginan pribadi, berwirausaha karena memiliki kemampuan dan pengetahuan teknis, berwirausaha karena ingin mencari tantangan dalam bekerja, berwirausaha karena ingin memperoleh status sosial pada Status sosial, berwirausaha adalah pilihan sendiri pada faktor keputusan.