Anak Agung Made Dian Krisnandari
Jurusan Teknologi Informasi Universitas Udayana

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Aplikasi Game Edukasi Membuat Canang Berbasis Android Anak Agung Made Dian Krisnandari
Jurnal Ilmiah Merpati (Menara Penelitian Akademika Teknologi Informasi) Vol. 2, No. 1, April 2014
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (572.91 KB)

Abstract

Game membuat canang merupakan suatu game edukasi yang dibuat untuk memperkenalkan canang pada umat Hindu, khususnya anak-anak. Game ini akan menampilkan berbagai macam canang yang digunakan pada kehidupan sehari-hari oleh umat Hindu. Game membuat canang berbasis mobile ini dibuat dengan menggunakan aplikasi Corona SDK. Corona didalam penggunakan aplikasinya menggunakan ekstensi data yang berbasis Lua, dimana Lua memiliki ekstensi data yang ringan dan mudah untuk dioprasikan sehingga sangat cocok digunakan untuk membuat game. Game edukasi ini juga memiliki perhitungan score yang dibuat dengan sangat sederhana dengan menggunakan basis data yang disebut JSON. JSON (JavaScript Object Notation) merupakan format yang ringan untuk memasukan data ke dalam sebuah variabel. Kata Kunci : game, canang, android, edukasi, Corona SDK, Lua, JSON