Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

RANCANGAN ARSITEKTUR SARBAGITA-APPS : APLIKASI BERBASIS MOBILE UNTUK MEMBANTU PEMILIHAN RUTE BAGI PENGGUNA BUS SARBAGITA MENGGUNAKAN TEORI GRAPH I Gede Oka Gartria Atitama
Jurnal Ilmu Komputer Vol 10 No 2 (2017): September 2017
Publisher : Informatics Department, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Udayana University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (451.221 KB) | DOI: 10.24843/jik.2017.v10.i02.p04

Abstract

Aplikasi Sarbagita-Apps merupakan aplikasi yang diharapkan dapat digunakan dalam menyediakan informasi mengenai rute dan lokasi dari halte bus sarbagita yang terdekat dari lokasi pengguna. Untuk membangun aplikasi ini, rute bus Sarbagita direpresentasikan dalam sebuah bidirectional graph. Pada pengembangannya, Sarbagita-Apps akan menggunakan Metode Haversine untuk menentukan lokasi halte terdekat dari pengguna. Untuk mencari rute ke halte tujuan digunakan Algoritma Dijkstra.