This Author published in this journals
All Journal Jurnal Momentum
Erlinda Gustin
Institut Teknologi Padang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisa Jalan Lokal Sekunder Kecamatan Nanggalo Dengan Menggunakan Sistem Informasi Geografis Erlinda Gustin
Jurnal Momentum ISSN 1693-752X Vol 13, No 2 (2012): Volume 13 No 2 Agustus 2012
Publisher : ITP Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (994.57 KB)

Abstract

Perkembangan suatu kota sangat ditentukan oleh dinamika perkembangan masyarakatnya sehingga akan berdampak terhadap perkembangan di bidang transportasi dan perkembangan infrastuktur kota itu sendiri. Untuk kebutuhan informasi tersebut dan sesuai dengan perkembangan teknologi serta penyajian data yang berstruktur komlpeks dengan jumlah besar, sistem informasi geografis ini mampu menyelesaikan masalah tersebut. Dengan adanya SIG ini maka kita dapat mempelajari struktur data spasial jalan lokal sekunder Kecamatan Nanggalo sebagai tipe data kompleks yang didukung oleh basis data. Adapun tahapan pengerjaannya yaitu berupa tahap pengumpulan data, tahap pengolahan data, tahap hasil, tahap analisa hasil dan terakhir yaitu tahap hasil dari analisa. Disini kita dapat menganalisa jalan lokal sekunder yang berupa hasil dari query setelah teroverleynya antara batas administrasi dengan jalan lokal sekunder, dan peta dengan kriteria tertentu dalam bentuk hardcopy.