This Author published in this journals
All Journal BAHAS
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MODEL PASANGAN BERSESUAIAN (ADJACENCY PAIR) DALAM STUKTUR PERCAKAPAN BAHASA JERMAN Ahmad Bengar Hrp
BAHAS No 73TH XXXVI (2009): BAHAS
Publisher : BAHAS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/bhs.v0i73TH XXXVI.2484

Abstract

Pengertian percakapan berkaitan dengan pemikiran kita tentang bahasa. Bahasa  diperlukan sebagai suatu sistem komunikasi verbal. Kaidah-kaidah bahasa dirumuskan dalam bentuk yang mencirikan elemen bahasa. Melalui proses ini struktur suatu bahasa ditemukan. Masalah yang muncul adalah dalam mendistribusikan struktur bahasa itu dalam pemakaian bahasa khususnya percakapan. Oleh karena itu,  sebenarnya struktur bahasa itu tidak dapat dipisahkan dengan percakapan. Demikian juga dengan bahasa Jerman, secara umum memiliki struktur percakapan dan kaidahnya. Salah satu cara untuk mengenali struktur percakapan adalah dengan menganalisis model-model pasangan bersesuaian (Adjacency Pair). Kata Kunci : Model Pasangan Bersesuaian, Struktur Percakapan Bahasa Jerman