This Author published in this journals
All Journal AL-MAKTABAH
Luki Budiawan
Badan Litbang dan Diklat Kementerian Agama RI

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Kliping Digital Perpustakaan: Inovasi Layanan Informasi Cepat Saji dan Mutakhir Hariyah Hariyah; Luki Budiawan
Al Maktabah Vol 20, No 1 (2021): Al Maktabah
Publisher : Pusat Perpustakaan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15408/almaktabah.v20i1.24172

Abstract

Tulisan ini menjelaskan mengenai kliping digital perpustakaan yang dapat menjadi salah satu media dalam mememenuhi kebutuhan informasi pengguna perpustakaan. Sebuah format baru kliping media masa yang menggunakan kemampuan teknologi informasi dan komunikasi agar diseminasi dan pemanfaatannya menjadi lebih cepat dan luas. Metode yang digunakan adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan metode deskriptif. Penelitian memaparkan alur dan teknis pembuatan kliping digital mulai dari menentukan tema, menata, mengedit hingga siap disebarkan  melalui jejaring media sosial perpustakaan. Kliping digital mejadi salah satu layanan perpustakaan yang berisi informasi cepat saji dan mutakhir serta mampu menjangkau pemustaka secara lebih luas.