Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERBANDINGAN PENILAIAN SAHAM DENGAN METODE ANALISIS FUNDAMENTAL DAN ANALISIS TEHKNICAL, PENGGORENGAN SAHAM, SERTA KEPUTUSAN PENILAIAN SAHAM JIKA HASIL BERLAWANAN ARAH UNTUK KEDUA METODE ANALISIS PADA SAHAM BAKRIE GROUP UNTUK PERIODE 2005- 2009 Miranti Harwaningrum
Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis Vol 2, No 1 (2016): Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis
Publisher : Universitas Mercu Buana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22441/jimb.v2i1.3696

Abstract

Beberapa tahun belakangan ini, dunia investasi mengalami peningkatan. Hal ini dapat terlihat dari data rata-rata perdagangan saham yang dimiliki oleh Bapepam. Salah satu jenis instrumen investasi yang seringdiminati oleh investor adalah saham. Apabila dibandingkan dengan obligasi, saham memiliki expectedreturn yang lebih tinggi. Namun, saham memiliki resiko yang lebih tinggi bila dibandingkan denganobligasi. Untuk melakukan penilaian saham ada dua analisis yang dapat dilakukan, yaitu fundamentalanalysis dan technical analysis. Untuk menentukan harga saham yang tepat bagi sebuah perusahaan,terlebih dahulu harus memproyeksikan dividen dan earning yang diharapkan dari sebuah perusahaan.Inilah inti dari analisis fundamental, yaitu menentukan sebuah nilai perusahaan seperti earning yangdiharapkan (Bodie, Kane, Marcus, 2009). Analisis fundamental terbagi menjadi tiga bagian besar. Namundalam penelitian ini Analisis perusahaan akan menjadi fokus utama. Selain analisis fundamental, investordapat melakukan penilaian saham dengan menggunakan technical analysis. Analisis teknikal adalah teknikuntuk memprediksi arah pergerakan harga saham dan indikator pasar saham lainnya berdasarkan padadata pasar historis (Tandelilin, 2010). Analisis teknikal umumnya mencari pola yang terjadi berkali-kalipada harga saham (Bodie, Kane, Marcus, 2009). Permasalahan terjadi ketika analisis fundamental dananalisis teknikal tidak memberikan hasil yang searah tapi memberikan hasil yang berlawanan.Permasalahan ini yang akan dibahas oleh peneliti dan dikaitkan dengan beberapa perusahaan, yaitu SevenBrothers (Grup Bakrie).