Diwan Hadi Prakoso
Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS PERAMALAN HARGA BAWANG MERAH DI KOTA MEDAN DAN FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHINYA Diwan Hadi Prakoso; Thomson Sebayang; Siti Khadijah Nasution
JOURNAL ON SOCIAL ECONOMIC OF AGRICULTURE AND AGRIBUSINESS Vol 9, No 5 (2018): Volume 9 No. 5 Mei 2018
Publisher : Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (734.039 KB)

Abstract

Penelitian ini dibimbing oleh Bapak Ir. Thomson Sebayang, MT selaku KetuaKomisi Pembimbing dan Ibu Siti Khadijah Hidayati Nasution, SP., M.Si selakuAnggota Komisi Pembimbing. Penentuan daerah dilakukan secarapurposive.Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis peramalan hargabawang merah di Kota Medan dan faktor faktor yang mempengaruhinya. Metodeanalisis data yang digunakan di dalam penelitian ini adalah tren dan regresi linierberganda serta Metode Arima model. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hargabawang merah di Kota Medan tahun 2014 – 2016 mengalami tren positif. Hargabawang merah sepanjang bulan di tahun 2018 diramalkan mengalami tren positif.Secara serempak jumlah produksi bawang merah Sumatera Utara, jumlah imporSumatera Utara, konsumsi bawang merah Kota Medan, rata rata kurs Dollarterhadap Rupiah dan harga pupuk urea berpengaruh nyata terhadap harga bawangmerah di Kota Medan, sedangkan secara parsial hanya jumlah impor bawang merahSumatera Utara, konsumsi bawang merah serta rata rata kurs Dollar terhadapRupiah berpengaruh nyata.Jumlah produksi bawang merah Sumatera Utara, danharga pupuk urea tidak berpengaruh nyata.Kata kunci : Bawang Merah, Harga, Peramalan