Muhammad Asiri
Universitas Negeri Makassar

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisa Pengaruh Ketebalan Plat Marmer Terhadap Kekuatan Impact dan Bending Muhammad Asiri
Teknik Mesin "TEKNOLOGI" Vol 11, No 4 Apr (2010)
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Marmer pada umumnya digunakan pada konstruksi bangunan perumahan sebagai bahan pendukung, menggunakan marmer sebagai komponen penting dan presisi menghadapi banyak masalah, kegetasannya menyebabkan sukar untuk dimesin tidak cukup ulet dan tidak cukup kuat serta kualitasnya yang tidak merata akan tetapi kemajuan yang dicapai dalam teori dan teknologi. Penggunaan marmer yang berhubungan erat dengan mesin-mesin presisi. Hasil perhitungan diperoleh ; Untuk uji  impact harga tertinggi U = 5,985  j/mm2 pada marmer warna hijau pada ketebalan 10 mm, sedang marmer warna putih U = 5,398 j/mm2 pada ketebalan yang sama. Untuk uji bending pada marmer dengan ketebalan 6 mm s1 = 35,42 N/mm2, yang berwarna hijau dan marmer yang berwarna putih dengan ketebalan 10 mm s2 = 21,00 N/mm2 Kata kunci : Pengaruh Ketebalan Plat  Marmer Terhadap Uji Impact Dan Bending