Meta Nanda Pratiwi
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGEMBANGAN LEMBAR KEGIATAN SISWA BERBASIS PENDEKATAN SAINTIFIK PADA MATERI PENCATATAN TRANSAKSI PERUSAHAAN MANUFAKTUR Meta Nanda Pratiwi
Jurnal Pendidikan Akuntansi (JPAK) Vol 3 No 1 (2015)
Publisher : Program Studi Pendidikan Akuntansi Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah menghasilkan produk akhir berupa Lembar Kegiatan Siswa berbasis pendekatan saintifik pada materi pencatatan transaksi perusahaan manufaktur, mengetahui tingkat kelayakan, dan respon siswa terhadap LKS yang dikembangkan. Model pengembangan yang digunakan adalah model pengembangan menurut Thiagarajan yaitu model 4-D. Namun penelitian ini dibatasi sampai pada tahap pengembangan saja. Hasil penelitian menunjukkan bahwa LKS berbasis pendekatan saintifik yang dikembangkan sangat layak digunakan dalam proses pembelajaran berdasarkan komponen kelayakan isi, penyajian, bahasa, dan kegrafikaan. Keseluruhan hasil validasi LKS berdasarkan 4 komponen kelayakan dari para ahli diperoleh rata-rata persentase sebesar 89%. Sedangkan hasil uji coba terbatas menunjukkan bahwa LKS berbasis pendekatan saintifik yang dikembangkan sangat baik menurut respon siswa dengan hasil persentase sebesar 96,3%. Kata Kunci: Lembar Kegiatan Siswa, Pendekatan Saintifik, Pencatatan Transaksi Perusahaan Manufaktur.