Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Teknik Kalibrasi Timbangan Elektronik Menggunakan Metode CSIRO Fuzi Marati Sholihah
Jurnal Ilmiah Teknosains Vol 2, No 2/Nov (2016): JiTek
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (216.794 KB) | DOI: 10.26877/jitek.v2i2/Nov.1204

Abstract

Pada Penelitian ini telah dilakukan kalibrasi timbangan elektronik menggunakan metode CSIRO. Timbangan elektronik telah dikalibrasi menggunakan metode ini. Hasil kalibrasi dianalisis menggunakan analisis ketidakpastian tipe A dan B. Ketidakpastian pengukuran merupakan parameter utama dalam penelitian ini. Analisis ketidakpastian tipe A dan B dilakukan untuk mengestimasi nilai ketidakpastian pengukuran hasil kalibrasi. Dengan mengetahui nilai ketidakpastian pengukuran dapat diketahui massa konvensional dari anak timbangan, koreksi pembacaan, dan limit of performance. Hasil kalibrasi stimbangan elektronik dapat diterbitkan menggunakan sertifikat kalibrasi