Tenny Putri Astutik
Fakultas Ilmu Administrasi, Universitas Brawijaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Efektivitas Pemungutan Pajak Bumi dan Bangunan Untuk Meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (Studi Pada Dinas Pendapatan Daerah Kota Malang) Tenny Putri Astutik
Jurnal Administrasi Publik Vol. 2 No. 1 (2014)
Publisher : Jurusan Administrasi Publik, Fakultas Ilmu Administrasi, Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract: Effectiveness of Tax Collection Earth And Building To Increase Revenue (Case Study of Dinas Pendapatan Daerah Kota Malang). On occasion of reception of land and building taxes are still many things that are inside them usually in pulling PBB also still found empty house, the presence of SPPT (notification letter payable) also the presence of a taxpayer that the disobedient. The effectiveness of earth and building tax revenues in 2008 up to year 2012 is said to be very effective with an average percentage 106,25%. Where effectiveness highest happen in 2012 with a percentage 118,72%. According to the poll effectiveness land and building taxes can be concluded that Dinas Pendapatan Daerah Kota Malang has managed in realizing land and building taxes or more than target specified last 5 (five) years which means has run job so very effectively. The level of contributions land and building tax against the original income area (PAD) in 2008 until year 2012 reached with the criteria of good enough that is the percentage of criteria above 30,10% to 40%. The average tax contribution of the earth and building as big as 31,63% according to criteria mean good enough. Keywords: The Effectiveness of the poll tax, Earth and Buildings Tax, The Original Income Area   Abstrak: Efektivitas Pemungutan Pajak Bumi dan Bangunan Untuk Meingkatkan Pendapatan Asli Daerah (Studi Pada Dinas Pendapatan Daerah Kota Malang). Berkaitan dengan penerimaan pajak bumi dan bangunan masih banyak kekurangan – kekurangan yang ada didalamnya biasanya dalam penarikan PBB juga masih ditemukan rumah kosong, adanya SPPT (Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang) double, juga adanya wajib pajak yang tidak taat. Tingkat efektivitas penerimaan pajak bumi dan bangunan tahun 2008 sampai dengan tahun 2012 dikatakan sangat efektif dengan rata-rata persentase 106,25%. Dimana efektivitas tertinggi terjadi pada tahun 2012 dengan persentase 118,72%. Menurut tingkat efektivitas pemungutan pajak bumi dan bangunan dapat disimpulkan bahwa Dinas Pendapatan Daerah Kota Malang telah berhasil dalam merealisasikan pajak bumi dan bangunan atau lebih dari target yang telah ditentukan selama 5 tahun terakhir, yang berarti telah menjalankan tugasnya dengan sangat efektif. Tingkat kontribusi pajak bumi dan bangunan terhadap PAD tahun 2008 sampai tahun 2012 mencapai angka dengan kriteria cukup baik yaitu persentase kriteria diatas 30,10% - 40%. Rata-rata kontribusi pajak bumi dan bangunan sebesar 31,63% yang menurut kriteria berarti cukup baik. Kata kunci: Efektivitas Pemungutan Pajak, Pajak Bumi dan Bangunan, Pendapatan Asli Daerah