Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

Efektivitas Model Pembelajaran Berbasis Masalah Terhadap Kemampuan Menulis Teks Prosedur Kompleks Siswa Kelas X SMK Negeri 13 Medan Tahun Pembelajaran 2013/2014 Monalisa Frince S
Jurnal Edukasi Kultura: Jurnal Bahasa, Sastra dan Budaya Vol 4, No 1 (2017): JURNAL EDUKASI KULTURA
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/kultura.v1i1.11700

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menunjukkan efektivitas model pembelajaran berbasis masalah terhadap kemampuan menulis teks prosedur kompleks siswa kelas X SMK Negeri 13 Medan Tahun Pembelajaran 2013/2014. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X SMK Negeri 13 Medan sebanyak 361 orang.Sampel diambil secara acak sebanyak 72 orang, 36 orang untuk kelas eksperimen (menggunakan model pembelajaran berbasis masalah) dan 36 orang untuk kelas kontrol (model pembelajaran ekspositori).Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen.Instrumen yang digunakan adalah tes menulis teks prosedur kompleks dalam bentuk penugasan. Nilai rata-rata kelas eksperimen adalah 80,28 sedangkan untuk kelas kontrol adalah 70,14. Dengan demikian, dapat dikatakan bahwa nilai rata-rata kemampuan menulis teks prosedur kompleks lebih tinggi daripada kelas kontrol. Ini terbukti dari hasil uji “t” diperoleh  yaitu 6,14>2,00. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran berbasis masalah lebih efektif terhadap kemampuan menulis teks prosedur kompleks daripada model pembelajaran ekspositori.Kata Kunci: efektivitas, Model Pembelajaran Berbasis Masalah, menulis teks prosedur kompleks.
Efektivitas Model Pembelajaran Berbasis Masalah Terhadap Kemampuan Menulis Teks Prosedur Kompleks Siswa Kelas X SMK Negeri 13 Medan Tahun Pembelajaran 2013/2014 Monalisa Frince S
Kode : Jurnal Bahasa Vol 3, No 4 (2014): KODE
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/kjb.v3i4.1628

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menunjukkan efektivitas modelpembelajaran berbasis masalah terhadap kemampuan menulis teksprosedur kompleks siswa kelas X SMK Negeri 13 Medan TahunPembelajaran 2013/2014. Metode yang digunakan dalam penelitian iniadalah metode eksperimen.Populasi penelitian ini adalah seluruhsiswa kelas X SMK Negeri 13 Medan sebanyak 361 orang.Sampeldiambil secara acak sebanyak 72 orang, 36 orang untuk kelaseksperimen dan 36 orang untuk kelas kontrol. Instrumen yangdigunakan adalah tes menulis teks prosedur kompleks dalam bentukesai. Nilai rata-rata kelas eksperimen adalah 80,28 sedangkan untukkelas kontrol adalah 70,14. Dengan demikian, dapat dikatakan bahwanilai rata-rata kemampuan menulis teks prosedur kompleks lebihtinggi daripada kelas kontrol. Ini terbukti dari hasil uji “t” diperolehhitung tabel t  t yaitu 6,14>2,00. Dengan demikian dapat disimpulkanbahwa model pembelajaran berbasis masalah lebih efektif terhadapkemampuan menulis teks prosedur kompleks daripada modelpembelajaran ekspositori.Kata Kunci: efektivitas, model pembelajaran berbasis masalah, teksprosedur kompleks.
Development of Teaching Materials for Study of Prose Fiction Based on Simalungun Local Wisdom Indonesian Language Education Students UHKBPNP Monalisa Frince S; Daulat Nathanael Banjarnahor
Budapest International Research and Critics Institute-Journal (BIRCI-Journal) Vol 5, No 4 (2022): Budapest International Research and Critics Institute November
Publisher : Budapest International Research and Critics University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33258/birci.v5i4.7130

Abstract

This study aims to determine: (1) the preparation of development of teaching materials for the study of prose fiction based on local wisdom simalungun, (2) the feasibility of teaching materials for the study of prose fiction based on local wisdom simalungun, (3) the effectiveness of teaching materials for the study of prose fiction based on local wisdom simalungun education students’ Indonesian language University HKBP Nommensen Pematangsiantar. This type of research is research and development based on the Borg and Gall development model. The trial subjects consisted of material experts, design experts, Indonesian language education lecturers, Indonesian language education students. Data on the quality of these products are collected through questionnaires and essay tests. The results of this study indicate that: (1) material validation includes content feasibility with an average of 92.96% on very good criteria, presentation feasibility with an average of 92.30% on very good criteria, language eligibility with an average of 90, 38% on very good criteria, (2) validation of design experts with an average of 87.91% on very good criteria, (3) individual trials with an average of 82.50% with very good criteria, (4) trials small group with an average of 83.33% with very good criteria, and (5) limited field group test with an average of 90.83% with very good criteria, (6) the effectiveness of teaching materials shows a posttest presentation of 80.35 more higher than the pretest presentation of 68.11. Thus, teaching materials for the study of prose fiction based on local wisdom Simalungun that have been developed are feasible and effective to be used as learning resources.
Peningkatan Kesadaran Pendidikan Bagi Pelajar Melalui Kelompok Belajar Di Desa Sianting-anting Monalisa Frince S; Rosalina Pane; Lasmaria Sitanggang; Desi Natalia Manihuruk; Suria Asia Sihotang; Tamaria B Naibaho; Mei Jwita Silaen
Jurnal Masyarakat Mengabdi Nusantara Vol. 2 No. 1 (2023): Maret : Jurnal Masyarakat Mengabdi Nusantara
Publisher : STIPAS Tahasak Danum Pambelum Keuskupan Palangkaraya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58374/jmmn.v2i1.122

Abstract

Pendidikan merupakan proses mengembangkan diri baik secara individu maupun secara kelompok. Tingkat partisipasi pendidikan masyarakat merupakan salah satu tolak ukur kecerdasan dan kemajuan suatu negara bagi negara lain. Sekolah merupakan salah satu fasilitas untuk memperoleh pendidikan, namun karena banyaknya jumlah siswa/siswi yang berada di satu kelas membuat guru tidak bisa membimbing satu persatu. Penelitian ini bertujuan untuk mengadakan bimbingan belajar kepada pelajar SD di Desa Sianting- anting. Metode yang digunakan adalah Pengabdian Kepada Masyarakat (PkM) yang dilakukan oleh tim pengabdian. Kelompok belajar dilakukan dengan mengajarkan kepada pelajar tentang literasi, numerasi dan melakukan sosialisasi peningkatan kesadaran pendidikan masyarakat. Setelah mendapatkan bimbingan kelompok belajar dan sosialisasi peningkatan kesadaran pendidikan dari tim pengabdian, siswa/ siswi lebih memahami arti pentingnya kesadaran pendidikan dan lebih memahami materi literasi dan numerasi dalam pembelajarannya. Diharapkan hasil dari penelitian ini dapat menjadi referensi bagi tim pengabdian masyarakat lainnya dalam meningkatkan kesadaran pendidikan masyarakat.