This Author published in this journals
All Journal Biocelebes
Yosea Adinata
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

INVENTARISASI ROTAN DI HUTAN LINDUNG DANAU SELOGAN KAPUAS HULU KALIMANTAN BARAT Yosea Adinata
Biocelebes Vol. 15 No. 2 (2021)
Publisher : Biology Department, Mathematics and natural science, Tadulako University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22487/bioceb.v15i2.15574

Abstract

Rotan mempunyai manfaat sebagai bahan baku kerajinan seperti keranjang, caping, tikar, nyiru, sapu, dan alat pengikat. Hutan Danau Selogan memiliki lingkungan yang cocok sebagai tempat tumbuhnya tanaman rotan. Penelitian tentang “inventarisasi rotan di hutan lindung danau selogan Kapuas Hulu”, Desa Ujung Said, Kecamatan Jongkong, Kabupaten Kapuas Hulu, Kalimantan Barat, telah dilaksanakan, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jenis-jenis rotan yang ada di hutan lindung Danau Selogan. Metode penelitian ini adalah deskriptif. Sampel diambil menggunakan teknik purposive sampling dengan metode jelajah. Berdasarkan hasil penelitian ditemukan 6 jenis tumbuhan rotan, yaitu Korthalsia rigida Blume, Calamus pasphalantus Beccari, Daemonorops sabut Beccari, Korthalsia junghuhnii Blume, Calamus caesius Blume, dan Korthalsia echinometra Beccari.