Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGUATAN EKONOMI KREATIF BERBASIS SUMBER DAYA DESA DIKELURAHAN REMPOA Andri Priadi; Veta Lidya Delimah Pasaribu; Shelby Virby; Sairin Sairin; Windi Gustia Wardani
Abdi Laksana : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1, No 3 (2020): Edisi Oktober
Publisher : LPPM Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/al-jpkm.v1i3.6870

Abstract

Pengabdian ini berjudul Penguatan Ekonomi Kreatif Berbasis Sumber Daya Desa. Tujuan pengabdian ini adalah untuk memberikan penyuluhan mengenai ruang lingkup ekonomi kreatif dan bagaimana mengembangkan ide-ide kreatif menjadi sumber-sumber ekonomi kreatif. Untuk meningkatkan pengetahuan dan pemahaman masyarakat mengenai manfaat ekonomi kreatif dalam meningkatkan kesejahteraan dan perekonomian desa. Adapun Metode yang digunakan adalah dalam bentuk penyampaian materi tentang ekonomi kreatif. Kesimpulan dari pengabdian ini adalah banyak peserta kurang paham dan kurang mengerti apa yang dimaksud dari ekonomi keratif disini. Kemudian peserta juga belum memahami terkait bagaimana mengelola dan menciptakan ekonomi kreatif yang berbasis sumber daya desa.Kata Kunci: ekonomi kreatif, sumber daya desa