Heri Azhari Noor
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Penerapan Aplikasi Observasi Meteorologi Penerbangan Berbasis Multimedia Interaktif di AMKG Jakarta Yusmaifar, Yusmaifar; Noor, Heri Azhari
JIK: Jurnal Ilmu Komputer Vol 8, No 1 (2012)
Publisher : Lembaga Penerbitan Universitas Esa Unggul

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47007/komp.v8i1.476

Abstract

Observer mempunyai peranan yang sangat penting dalam penyediaan informasi cuaca, karena hasil observasi yang dilakukan digunakan secara langsung untuk pengambilan keputusan penerbangan. Untuk dapat memberikan informasi yang akurat maka seorang observer mutlak harus memiliki kompetensi yang memadai dalam melaksanakan tugasnya. Kompetensi yang dimaksud adalah pengetahuan dan kecakapan dalam observasi meteorologi penerbangan. Akademi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (AMKG) sebagai lembaga pendidikan yang diberi kewenangan untuk mempersiapkan calon-calon observer yang nantinya akan ditugaskan di stasiun meteorologi penerbangan secara paralel tentunya mempunyai peranan yang tidak kalah pentingnya terkait dengan kompetensi yang dimiliki oleh seorang observer. Adanya keterbatasan waktu, sarana dan prasarana dalam kegiatan perkuliahan Praktek Meteorologi Penerbangan yang dilaksanakan di AMKG terkadang menjadi kendala dalam mempersiapkan calon observer yang berkompeten. Pemanfaatan Aplikasi berbasis multimedia dapat menjadi salah satu solusi dari permasalahan tersebut. Materi perkuliahan yang disampaikan melalui aplikasi multimedia akan lebih memudahkan peserta didik dalam  memahami observasi meteorologi penerbangan. Hal ini dimungkinkan karena aplikasi berbasis multimedia menampilkan materi tidak hanya dalam bentuk teks saja, tetapi juga berisi suara, gambar dan video sehingga dapat memvisualisasikan lebih jelas lagi tentang observasi meteorologi  penerbangan.Kata Kunci : observer, observasi meteorologi,  multimedia
Windrose Based of Surface Wind Profiles Over a Decade at Soekarno – Hatta International Airport Noor, Heri Azhari; Fachrurrozi, M.; Fitrianto, M. Agus
WARTA ARDHIA Vol. 50 No. 2 (2024)
Publisher : Sekretariat Badan Kebijakan Transportasi, Kementerian Perhubungan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25104/wa.v50i2.536.61-70

Abstract

The study of surface wind characteristics in the airport area is needed to support flight operations in terms of safety and economy. Surface wind data is required during the aircraft take-off and landing phases. The information on surface wind characteristics is used for planning flight operations or the construction and expansion of an airport runway. Using the frequency distribution method, a description of the monthly surface wind pattern was obtained. The results in Soekarno-Hatta International Airport area over 10 years period showed that in January - April the surface wind direction is dominated from the west, May - September is dominated from the east. The months of October, November, and December are a transition from easterly to return to the west (dominated from the south and southwest). This is in line with the general pattern of Indonesia's climate which is influenced by the west monsoon and east monsoon phenomena.