This Author published in this journals
All Journal Jurnal SPEKTRUM
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS PENGARUH SOFT HANDOVER PADA MOBILE STATION TERHADAP KUALITAS LAYANAN VOIP DI JARINGAN UMTS Putu Fadly Nugraha; IGAK Diafari Djuni H; Pande Ketut Sudiarta
Jurnal SPEKTRUM Vol 1 No 1 (2014): Jurnal SPEKTRUM
Publisher : Program Studi Teknik Elektro UNUD

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1646.878 KB)

Abstract

VoIP memungkinkan suara ditransmisikan dengan infrastruktur packet switched yaitu denganmengubah suara (sinyal analog) menjadi format data digital. Salah satu ukuran kualitas layanan suaraVoIP adalah delay, jitter, packet loss. Pada penelitian ini skenario dilakukan berdasarkan simulasiuntuk mengetahui pengaruh soft handover dengan posisi Node B apabila posisi Node B searah dantidak searah dengan lintasan yang dilalui oleh user. Dari hasil simulasi pada posisi Node B searahdiperoleh selisih nilai kualitas layanan 0,10 s dan 0,4 % terhadap posisi Node B tidak searah. Untuknilai kualitas layanan pada hasil simulasi masih sesuai dengan standar yang ditetapkan ITU-T G.114