Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENANAMAN NILAI-NILAI PANCASILA DENGAN MEDIA KOMIK PANCASILA (KOPALA) DI PESANTREN YATIM CAHAYA MADINAH TANGERANG Dyana Ayundasari; Aulia Rahmah; Dedek Putra Bungsu; Feri Agustiawan; Pety Tanjung Sari; Chandra Fitra Arifianto
Jubaedah : Jurnal Pengabdian dan Edukasi Sekolah (Indonesian Journal of Community Services and School Education) Vol. 1 No. 2 (2021): Jurnal Pengabdian dan Edukasi Sekolah (Jubaedah)
Publisher : LPPM Universitas Bina Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46306/jub.v1i2.22

Abstract

Today is the understanding of the values ​​of Pancasila in the younger generation is getting eroded. Of course, it is hoped that this will not happen to young santri. With a solid Islamic background, santri find it easier to understand the values ​​of Pancasila and do not fall into a negative understanding of Pancasila. Therefore, this community service activity aims to provide a new understanding of the use of visual media in the form of the Pancasila Comic (abbreviated as KOPALA). In realizing this goal, the methods used are lectures and evaluation using games by utilizing devices that can display comic visuals. At the same time, the participants who were included in this activity were the santri, who were also students at the Madrasah Ibtidaiyah and Madrasah Tsanawiyah benches, totalling 17 santri. They are santri of Pesantren Yatim Cahaya Madinah in South Tangerang. In general, the implementation of the activities was successful although with some shortcomings, such as facilities. Furthermore, it is necessary to apply the same action to adolescents at the Madrasah Aliyah level and training for teachers in literacy, software and hardware, gadgets, and classroom management
Diskrepansi Pekerjaan: Tinjauan Kualitatif pada Guru Swasta Luli Ernawati; Chandra Fitra Arifianto
Jurnal Disrupsi Bisnis Vol 6, No 1 (2023): [Januari-Februari] Jurnal Disrupsi Bisnis
Publisher : Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/drb.v6i1.29483

Abstract

Delapan puluh persen mahasiswa Indonesia tidak bekerja sesuai dengan jurusannya. Salah satu jurusan yang lulusannya tidak bekerja sesuai kompetensi di bidang keilmuannya adalah jurusan pengajaran dan pendidikan. Banyak lulusan S1 pendidikan yang tidak bekerja di jalur pendidikan dan ini menjadi fenomena yang sudah ada sejak lama. Hal inilah yang disebut dengan diskrepansi pekerjaan dalam profesi guru. Menanggapi fenomena tersebut, penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif melalui wawancara, observasi dan pengumpulan dokumen, untuk menganalisis diskrepansi yang terjadi pada guru dan kaitannya dengan institusi pendidikan dimana mereka bekerja. Satu informan kunci dan lima informan terlibat dalam pengumpulan data untuk penelitian. Informan kunci merupakan ketua yayasan, yang melakukan verifikasi terhadap pertanyaan-pertanyaan yang akan ditanyakan dan menentukan para informan, dengan kriteria guru Yayasan dan berlatar belakang non Pendidikan. Data yang terkumpul direduksi, disajikan dan diambil kesimpulan dengan interpretasi, sehingga mendapatkan penjelasan atau makna. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kesenjangan pekerjaan yang terjadi di Yayasan Pendidikan Islam Bintang Cipta Madani tercermin dari diterimanya karir seorang guru sebagai batu loncatan untuk mendapatkan karir idamannya, sebagai wirausahan. Melalui karir guru, para informan mengembangkan karir mereka dan mengevaluasinya sebagai strategi untuk mencapai karir ideal mereka. Sehingga institusi pendidikan perlu untuk mengevaluasinya. Perlu dilakukan analisis mendalam lagi terhadap hasil temuan ini.