Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Perancangan Sistem Informasi Pengelolaan Administrasi Pendapatan Keuangan Studi Kasus STMIK Bina Sarana Global Dedi Dedi; Arni Retno Mariana; Evita Ayu Ekarini Susanto
JURNAL SISFOTEK GLOBAL Vol 9, No 1 (2019): JURNAL SISFOTEK GLOBAL
Publisher : Institut Teknologi dan Bisnis Bina Sarana Global

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (877.678 KB) | DOI: 10.38101/sisfotek.v9i1.230

Abstract

Abstrak— Bagian Keuangan Sekolah Tinggi Manajemen dan Ilmu Komputer (STMIK) Bina Sarana Global yang berlokasi di Jl. Gatot Subroto No. 43-45, Cimone Tangerang, merupakan salah satu kampus yang belum tersistem dalammengelola data pembayaran, dari sistem input sampai pendaftaran kegiatan mahasiswa. Sistem yang berjalan saat ini yaitu dalam penginputan transaksi pembayaran keuangan dan pendaftaran kegiatan mahasiswa masih menggunakan Ms. Excel. Kesulitan lain yang dihadapi adalah keterlambatanpenyampaian informasi terkait pembayaran mahasiswa sampai dengan pelaporan hasil input. Untuk mengatasi masalah tersebut, perlu diupayakan penyelesaiannya, dan menurut penulis, mengembangkan suatu sistem informasi berbasis web. Dengan pendekatan Object Oriented Analisys dan Design (OOAD) dan menggunakan notasi Unified Modeling Language (UML), sistem dibangun dengan bahasa pemrograman Java Enterprise Edition (EE) dan Mysql sebagai databasenya. Berdasarkan konsep perancangan tersebut, dapat disimpulkan tujuan dibangunnya sistem ini guna mengoptimalkan pengelolaan administrasipendapatan keuangan terutama untuk permasalahan penyimpanan data pembayaran mahasiswa dan laporan hasil entry. Demikian informasi tersebut dapat dilihat oleh orang yang membutuhkan informasi tersebut.