Ary Wahyono
Pusat Penelitian Sosial Ekonomi Kelautan dan Perikanan, Badan Penelitian dan Pengembangan Kelautan dan Perikanan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KAPASITAS ADAPTIF MASYARAKAT PESISIR MENGHADAPI PERUBAHAN IKLIM : KASUS PULAU GANGGA, MINAHASA UTARA Ary Wahyono; Masyhuri Imron; Ibnu Nadzir
Jurnal Kebijakan Sosial Ekonomi Kelautan dan Perikanan Vol 3, No 2 (2013): DESEMBER 2013
Publisher : Balai Besar Riset Sosial Ekonomi Kelautan dan Perikanan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (305.414 KB) | DOI: 10.15578/jksekp.v3i2.315

Abstract

Masyarakat pesisir merupakan salah satu kelompok masyarakat yang paling rentan menghadapiperubahan iklim. Perubahan kecil pada lingkungan mereka dapat memberikan dampak langsung padakehidupan masyarakat pesisir khususnya pada sistem mata pencaharian. Nelayan misalnya, akankesulitan untuk melaut dalam situasi cuaca yang tidak menentu. Situasi semacam ini juga dialamioleh berbagai mata pencaharian lain di wilayah pesisir, seperti penambak garam maupun ikan. Lebihlanjut, perubahan ekologis ini dapat berpengaruh pada kapasitas adaptif masyarakat pesisir. Tulisanini mengangkat isu perubahan iklim yang terjadi pada masyarakat pesisir di Pulau Gangga. Informasidari tulisan ini diperoleh dari wawancara dan FGD yang dijelaskan dengan kerangka konsep kapasitasadaptif. Tulisan ini menunjukkan bahwa fenomena perubahan iklim telah secara nyata dirasakan diPulau Gangga. Meskipun demikian, gejala ini belum dianggap sebagai masalah yang signifikan olehwarga. Hal tersebut dipengaruhi oleh pengetahuan warga yang terbatas mengenai gejala perubahaniklim. Temuan lainnya menunjukkan bahwa kapasitas adaptif tidak hanya ditentukan oleh lingkungan.Struktur sosial baik dalam relasi patron-klien maupun kelembagaan di tingkat desa amat berpengaruhpada kapasitas adaptif masyarakat Pulau Gangga.Title: The Adaptive Capacity of Coastal Communites Face Climate Change:Gangga Island Case, South of MinahasaCoastal communities are one of the most vulnerable groups to climate change. Littleenvironmental change contributes to direct impact on the lives of coastal communities specifically onlivelihood systems. Fishermen, for example, will find it hard to go to sea in a situation of erratic weather.Such a situation also faced by many other livelihoods in coastal areas, such as salt and fish farmer.Furthermore, these ecological changes may affect the adaptive capacity of coastal communities. Thispaper raised the issue of climate change on coastal communities on the island of Gangga Island.Toexplain the problem this paper uses interview and focus group data that is described through adaptivecapacity framework. This paper shows that the phenomenon of climate change has been affectingcoastal communities in Gangga Island. Nevertheless, this phenomenon has not been regarded as asignificant problem by the citizens. It is influenced by the limited knowledge of the citizens about thesymptoms of climate change. Other findings indicate that adaptive capacity is not only determined bythe environment. Social structure in both the patron-client and institutional at the village level is veryinfluential on the adaptive capacity of society Gangga Island