Trisna Wijayanti
Universitas Sang Bumi Ruwa Jurai Jl. Imam Bonjol No. 468 Langkapura - Bandar Lampung

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENDAMPINGAN PELATIHAN PENCATATAN AKUNTANSI PADA CV. HASTA KARYA DALAM RANGKA PENINGKATAN KUALITAS LAPORAN KEUANGAN Deviana Sari; Niar Azriya; Trisna Wijayanti
JURNAL ABDI MASYARAKAT SABURAI Vol 1, No 01 (2020): JURNAL ABDI MASYARAKAT SABURAI
Publisher : Universitas Sang Bumi Ruwa Jurai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24967/jams.v1i01.731

Abstract

Laporan keuangan memiliki fungsi sebagai alat komunikasi antara data keuangan atau aktivitas keuangan perusahaan dan pihak–pihak yang berkepentingan dengan data atau aktivitas perusahaan tersebut. Laporan keuangan terdiri dari neraca, laporan laba/rugi, dan laporan perubahan modal. CV. Hasta karya merupakan perusahaan yang bergerak dibidang kontraktor dan baru berdiri pada  tahun 2018. CV. Hasta Karya belum memiliki prosedur keuangan yang baku dan sistem keuangan yang terintegrasi, pencatatan siklus akuntansi masih dilakukan secara manual. Oleh karena itu, perlunya peningkatan dalam pencatatan proses akuntansi dan peningkatan dalam ilmu keuangan khususnya bagi para manager dan karyawan dibagian keuangan, agar kinerja perusahaan dapat tergambar didalam laporan keuangan serta hasilnya dapat di analisis untuk pengambilan keputusan. Kegiatan ini menghasilkan luaran berupa aplikasi sistem informasi akuntansi (Accurate), prosedur keuangan untuk mendukung kegiatan perusahaan agar sesuai dengan standar keuangan yang berlaku umum.