Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS NILAI TAMBAH AGROINDUSTRI COKELAT BATANGAN (MACOA) (Studi Kasus CV. Putra Mataram, KecamatanWonomulyo, Kabupaten Polewali Mandar) Ratna Jayanti; Irmayani Irmayani; Arman Arman
Jurnal Ilmiah Ecosystem Vol. 21 No. 1 (2021): ECOSYSTEM Vol. 21 No 1, Januari - April Tahun 2021
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat Universitas Bosowa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35965/eco.v21i1.698

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui berapa besar nilai tambah pada agroindustri cokelat batangan (macoa) di CV. Putra Mataram Kecamatan Wonomulyo Kabupaten Polewali Mandar. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan September. Teknik pengumpulan data yang dilakukan pada penelitian ini yaitu wawancara, pengamatan dan dokumentasi, sedangkan metode analisis data yang digunakan yaitu dengan menggunakan deskriptif kuantitatif dan metode hayami. Berdasarkan hasil penelitian agroindustri cokelat batangan (Macoa) di CV. Putra Mataram Kecamatan Wonomulyo Kabupaten Polewali Mandar menunjukkan bahwa kegiatan pengolahan biji kakao menjadi cokelat batangan mempunyai nilai tambah yang cukup banyak. Besarnya nilai tambah pada agroindusti cokelat batangan (Macoa) di CV. Putra Mataram yaitu Rp 406.640,- /kg bahan baku, sedangkan keuntungan yang diterima yaitu Rp 390.812,-.