Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH CAR, DPK, DAN BOPO TERHADAP LDR PADA BANK UMUM DI INDONESIA PERIODE 2014 - 2018 Kotijah Kotijah; Ahmad Guspul
Journal of Economic, Business and Engineering (JEBE) Vol 2 No 1 (2020): Oktober
Publisher : Fakultas Ekonomi (FE) dan Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer (FASTIKOM) Universitas Sains Al Qur'an

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32500/jebe.v2i1.1460

Abstract

Penelitian yang dilakukan pada saat ini untuk membuktikan pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR), Dana Pihak Ketiga (DPK) dan Biaya Operasional Pendapatan Operasional (BOPO) terhadap Loan to Deposit Ratio (LDR) pada bank umum yang tergolong kedalam buku 4 atau memiliki modal lebih dari Rp. 30 Triliun selama perioe 2014 – 2018. Dengan model sampel jenuh / sensus. Data yang digunakan adalah dari 7 bank termasuk buku 4 dan periode penelitian yakni 5 tahun berturut - turut. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa CAR tidak berpengaruh terhadap LDR (H1 ditolak), DPK tidak berpengaruh terhadap LDR (H2 ditolak), BOPO berpengaruh positif terhadap LDR (H3 diterima)