This Author published in this journals
All Journal Jurnal Edu Research
NURLAILI NURLAILI
SD NEGERI 006 UJUNGBATU KABUPATEN ROKAN HULU RIAU

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EFEKTIFITAS PROGRAM PEMBINAAN KEDISIPLINAN DALAM PROSES BELAJAR MENGAJAR TERHADAP ETOS KERJA MANDIRI GURU DI SD NEGERI 006 UJUNGBATU TAHUN PELAJARAN 2019/2020 NURLAILI NURLAILI
Jurnal Edu Research Vol. 10 No. 1 (2021): Jurnal Edu Research
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Pasir Pengaraian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (361.545 KB)

Abstract

Penelitian tindakan kelas ini bertujuan untuk mengetahui disiplin kerja guru di SD Negeri 006 Ujungbatu dan untuk mengetahui hubungan antara kedisiplinan mengajar di kelas dengan peningkatan mutu kompetensi diri bagi guru di SD Negeri 006 Ujungbatu. Peneltian ini merupakan penelitian tindakan kelas dengan 2 siklus. Populasi penelitian ini adalah guru-guru SD N 006 Ujungbatu, dengan sampling jenuh. Berdasarkan analisis data, dari penelitian ini dapat ditarik kesimpulan bahwa penerapan inspeksi dan kunjungan dinas oleh supervisi pendidikan sangatlah membantu para guru di SD Negeri 006 Ujungbatu Kabupaten Rokan Hulu Propinsi Riau untuk lebih meningkatkan kualitas diri dan menejemen kinerja diri dari rasa kedisiplinan yang terimplementasikan ke dalam proses belajar mengajar di kelas. Ada peningkatan kedisplinan guru dalam proses belajar mengajar di SD Negeri 006 Ujungbatu yaitu ditunjukkan dengan adanya peningkatan nilai kedisiplan guru, yaitu pada siklus I rata-rata nilai kedisplinan guru hanya 73 (Kategori Cukup), sedangkan pada siklus II rata-rata nilai kedisplinan guru meningkat menjadi 85,16 (Kategori Baik).