Resti Ayu Diyanti
Politeknik Raflesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Perencanaan Sanitasi Pengolahan Air Limbah Domestik Terpusat (Spald-T) di Kelurahan Talang Benih Bambang Farizal; Resti Ayu Diyanti
STATIKA: Jurnal Teknik Sipil Vol. 7 No. 1 (2021): STATIKA: JURNAL TEKNIK SIPIL
Publisher : Politeknik Raflesia Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (743.869 KB)

Abstract

Perencanaan ini adalah sebagai tugas akhir dan untuk memperbaiki masalah sanitasi di Kelurahan Talang Benih RT 02 RW 03. Analisa yang digunakan dalam perencanaan ini adalah metode perencanaan yang mencakup seluruh kegiatan dan tahapan yang akan dilaksanakan mulai dari awal hingga akhir perencanaan seperti identifikasi masalah, ide perencanaan, studi literatur, pengumpulan data, perencanaan unit pengolahan limbah, pembuatan laporan serta kesimpulan dan saran. Hasil perencanaan dapat disimpulkan bahwa Sistem pengolahan air limbah domestik yang digunakan adalah sistem terpusat (Off Site System). Perencanaan pengolahan limbah domestik di Kelurahan Talang Benih RT.03 RW.02 Teknologi IPAL yang digunakan adalah Anaerobic Upflow Filter. Unit AF yang direncanakan yakni tipikal untuk 25-50 KK, yang terdiri dari settler/bak pengendap, bak media filter yang terdiri atas 5 kompartemen dan bak outlet. Total panjang, lebar, dan kedalaman AF adalah 4,7 meter, 2,2 meter, dan 2 meter. Rencana Anggaran Biaya (RAB) yang dibutuhkan untuk pembangunan satu unit IPAL Komunal di Kelurahan Talang Benih RT.03 RW.02 yakni sebesar Rp. 120.300.000,00.