W Setyarsih
Departemen Fisika, Universitas Negeri Surabaya, UNESA. Kampus UNESA Ketintang, Surabaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Ekstraksi Titanium Dioksida (TiO2) Anatase Menggunakan Metode Leaching dari Pasir Mineral Tulungagung Istiqomah Istiqomah; A Putri; T Patmawati; L Rohmawati; W Setyarsih
Akta Kimia Indonesia Vol 4, No 2 (2019)
Publisher : LPPM, Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (572.349 KB) | DOI: 10.12962/j25493736.v4i2.5938

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah mengekstraksi titanium dioksida anatase menggunakan metode leaching asam sulfat dari pasir mineral Tulungagung. Ekstraksi anatase dilakukan dengan proses separasi magnetik dan dikarakterisasi XRF, dimana  hasilnya menunjukkan senyawa utama dalam pasir mineral adalah Fe2O3 dan TiO2 yang memiliki persentase sebesar 83,35% dan 12,20%. Selanjutnya serbuk magnetik dilarutkan dengan H2SO4, dan di vacuum pump, hasilnya berupa filtrat yang dinetralkan dengan aquades hingga terbentuk endapan. Endapan tersebut dikalsinasi pada suhu 600°C selama 2 jam. Setelah itu dilakukan karakterisasi XRD untuk mengetahui fasa TiO2 anatase yang diinginkan dengan menganalisis menggunakan sofware match! dan rietveld. Hasil analisis yang didapatkan menunjukkan bahwa telah terbentuk fasa tunggal TiO2 anatase dengan ukuran nanokristalin sebesar 2,4 nm