Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Program Matrikulasi terhadap Kemampuan Berbahasa Arab Mahasiswa Baru Pendidikan Bahasa Arab Zelika Afaria
Tatsqifiy: Jurnal Pendidikan Bahasa Arab Vol. 1 No. 2 (2020): Tatsqifiy: Jurnal Pendididikan Bahasa Arab
Publisher : Universitas Djuanda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (404.863 KB) | DOI: 10.30997/tjpba.v1i2.2803

Abstract

Matrikulasi merupakan program untuk memberikan materi dasar dalam pembelajaran bahasa. Program ini mengakomodasi upaya penyetaraan kemampuan siswa baru dengan kemampuan dasar yang bervariasi dalam suatu pembelajaran, tetapi program ini masih jarang diimplementasikan dalam kurikulum Pendidikan Bahasa Arab. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh keikutsertaan mahasiswa baru dalam program matrikulasi bahasa Arab terhadap kemampuan berbahasa arab. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif menggunakan kuesioner. Pengumpulan sampel dilakukan melalui metode convenience sampling. Uji validitas dan reliabilitas dilakukan untuk mengelompokan data penelitian dan selanjutnya diuji menggunakan  analisis regresi sederhana. Penelitian ini menunjukan bahwa keikutsertaan terhadap program matrikulasi bahasa Arab berkontribusi sebanyak 50,6% terhadap kemampuan berbahasa arab mahasiswa baru Pendidikan Bahasa Arab. Penelitian selanjutnya diharapkan membahas desain materi dan metode yang digunakan dalam program matrikulasi bahasa Arab.