Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

IMPLEMENTASI PENYAJIAN LAPORAN KEUANGAN BERDASARKAN SAK ETAP (Studi Kasus: Perusahaan Jasa Rent Car “X” di Surabaya Timur) Ita Megasari
JBT (JURNAL BISNIS dan TEKNOLOGI) Vol. 7 No. 2 (2020): Jurnal Bisnis Dan Teknologi
Publisher : Nsc Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menyusun laporan keuangan perusahaan jasa rent car “X” sesuai dengan SAK ETAP.Perusahaan jasa rent car “X” termasuk UKM menengah dan laporan yang telah dibuat selama ini hanya berupa laporanpenerimaan dan pengeluaran, sehingga belum dapat memberikan informasi tentang posisi keuangan, kinerja dan aruskas. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan jenis penelitian yang menekankan pada pemecahanmasalah-masalah praktis. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasilpenelitian ini menunjukkan bahwa UKM menyajikan laporan keuangan secara sederhana, hal ini dikarenakan SDMbelum memadai. Hasil penyajian laporan keuangan sesuai dengan SAK ETAP diharapkan dapat membantu manajemendalam pengambilan keputusan.
PENERAPAN ISAK 35 DALAM PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN ORGANISASI NIR LABA (Studi Kasus pada YAM Surabaya) Ita Megasari
JBT (JURNAL BISNIS dan TEKNOLOGI) Vol. 11 No. 1 (2024): JURNAL BISNIS DAN TEKNOLOGI
Publisher : Nsc Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sumber dana yang diperoleh YAM dalam melaksanakan kegiatannya bersumber dari donatur, bantuan atau sumbangan dan tidak memiliki tujuan timbal balik atau manfaat ekonomik atas apa yang telah diberikan, yang artinya tujuan kepada Tuhan dan akhirat. Mulai tahun 2019 PSAK 45 diganti dengan ISAK (Interpretasi Standar Akuntansi Keuangan) 35 yang merupakan standar tentang pelaporan keuangan entitas nonlaba. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah melalui dokumentasi dan wawancara dengan ketua, bendahara YAM, laporan bulanan atau laporan kas masuk dan keluar YAM. Sedangkan laporan yang akan disajikan dari penelitian ini adalah laporan keuangan berdasarkan ISAK 35 berupa laporan posisi keuangan, laporan penghasilan komprehenshif, laporan perubahan asset neto, laporan arus kas dan catatan atas laporan keuangan (CaLK)