AbstractThis research is used to describe how the marketing strategy at PT Anugerah Abadi Gemilang Unit of Jalajja village, Burau District, East Luwu Regency is viewed from an Islamic perspective, with the problem of how the marketing strategy carried out by PT Anugerah Abadi Gemilang to increase sales volume, how is the Islamic view of marketing strategies carried out by the PT Anugerah Abadi Gemilang Unit, the aim is to determine the marketing strategies carried out by PT Anugerah Abadi Gemilang in increasing sales volume, to find out the Islamic view of the strategies carried out by PT Anugerah Abadi Gemilang. The method used in this research is the sociological normative approach and the type of qualitative research, the research location is in Jalajja Village, the research subject is the leader of PT Anugerah Abadi Gemilang, the data sources are primary data sources and secondary data sources, data collection techniques are field research and library research. , as well as the data processing and analysis techniques used were comparative. Based on data from the results of the research conducted, it can be concluded that the marketing strategy at PT Anugerah Abadi Gemilang has an important role to play in increasing sales results, the forms of strategy that are taken are: Market division, marketing tricks, brochures and product displays. Marketing carried out by the PT Anugerah Abadi Gemilang Unit in accordance with the Islamic perspective is evidenced by several marketing activities used, including: Honesty and openness, but the buying and selling system carried out contains elements of usury in it.Keywords: Marketing Strategy AbstrakPenelitian ini digunakan untuk memaparkan bagaimana strategi pemasaran pada PT Anugerah Abadi Gemilang Unit desa Jalajja Kecamatan Burau Kabupaten Luwu Timur ditinjau dari persfektif Islam, dengan masalah bagaimana strategi pemasaran yang dilakukan oleh PT Anugerah Abadi Gemilang untuk meningkatkan volume penjualan, bagaimana pandangan Islam tentang strategi pemasaran yang dilakukan oleh Unit PT Anugerah Abadi Gemilang, tujuannya adalah untuk mengetahui strategi pemasaran yang dilakukan oleh PT Anugerah Abadi Gemilang dalam meningkatkan volume penjualan, untuk mengetahui pandangan Islam terhadap strategi yang dilakukan oleh PT Anugerah Abadi Gemilang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu pendekatan sosiologis normatif dan jenis penelitian kualitatif, lokasi penelitian di Desa Jalajja, subjek penelitian adalah pimpinan PT Anugerah Abadi Gemilang, sumber data yaitu sumber data primer dan sumber data sekunder, tehnik pengumpulan data yaitu field research dan library research, serta tehnik pengolahan dan analisa data yang digunakan adalah komperatif. Berdasarkan data dari hasil penelitian yang dilakukan, dapat disimpulkan bahwa strategi pemasaran pada PT Anugerah Abadi Gemilang memiliki peran penting untuk meningkatkan hasil penjualan, bentuk-bentuk strategi yang dilakukan adalah: Pembagian pasar, Trik marketing, Brosur dan Pemajangan Produk. Pemasaran yang dilakukan oleh Unit PT Anugerah Abadi Gemilang sesuai dengan persfektif Islam itu dibuktikan dengan beberapa aktifitas pemasaran yang digunakan, diantaranya: Kejujuran dan keterbukaan, tetapi sistem jual beli yang dilakukan mengandung unsur riba didalamnya .Kata Kunci : Strategi Pemsaran