Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Sistem Aplikasi Kontrol Bangunan untuk Kota Banjarmasin Rusdi HA
Jurnal Teknologi Berkelanjutan Vol 1 No 01 (2012): Vol 01 No. 01
Publisher : Lambung Mangkurat University Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (9929.138 KB)

Abstract

Pembangunan rumah toko (ruko) di Bartjarrnasin demikian pesatnya. Kontrol dalam pemberian izinmendirikan bangunan (1MB) terkesan kurang baik karena ruko terlihat dibangun hampir disetiap pelosok kota.Perangkat kerja untuk keperluan pemberian IMB dan izin usaha saat ini menggunakan lembaran-lembaran peta dan datayang ditulis secara manual atau suatu database yang terpisah. Perangkat kerja seperti ini mempersulit proses pemberian1MB karena kelayakan izin pada suatu zona sulit dikontrol. Penelitian ini bertujuan untuk membantu pengelolaanbangunan yaitu dengan mengembangkan suatu model Sistem Aplikasi Kontrol Bangunan (Building Control Systemdiberinama BCS), yang dapat memberikan masukan kepada pembuat keputusan dalam pemberian IMB. BCS dibuatmemakai paket grafis dan database. Paket grafis digunakan untuk menggambar peta dan menyimpan ruko berupaobyek. Paket database digunakan untuk menyimpan data alfanumerik dari obyek. Kedua paket ini disatukan oleh userinterface, membentuk suatu sistem. Ruka barn digambarkan melalui paket gratis. Kemudian data non grafisnyadimasukkan ke paket database. Bila ruko tersebut masih memenuhi persyaratan kelayakan bangun, maka akan munculpemyataan layak bangun. Sistem ini dibuat memakai AutoCAD dan Excel dan terbukti dapat berjalan normal.
Konsep Rumah Menggunakan Energi Surya Rusdi HA
Buletin Profesi Insinyur Vol 1, No 1 (2018): Buletin Profesi Insinyur (Januari-Juni)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/bpi.v1i1.2

Abstract

Konsumsi energi nasional pada tahun 2013 adalah 1,243 juta setara barel minyak (SBM), 94,6%nya adalah energi fosil. Energi baru dan terbarukan (EBT) hanya 5,4%. Konsumsi energi rumah tangga masih menempati proporsi terbesar, hampir di setiap daerah. Dari hal tersebut sangat beralasan bila pengalihan energi fosil ke EBT perlu difokuskan pada rumah tangga. Tujuan penelitian adalah membuat konsep sistem rumah yang memakai energi suya secara maksimal. Penelitian ini dibatasi sampai dengan membuat usulan konsep untuk rumah tipe 36, terbatas hanya pada ide constructibiliy pemakaian energi surya. Didapat kebutuhan panel surya adalah 800 watt dan battery penyimpanan yang diperlukan berkapasitas 5,346 KWh. Total biaya investasi (conceptual budgetting) adalah sekitar Rp 23 juta, untuk daya maksimum 800 watt. Biaya ini setara dengan biaya perbulan Rp. 91.058,-. Dilihat dari biaya dalam tahap konsep ini, pembuatan rumah dengan konsep tenaga surya cukup layak untuk diimplementasikan.Kata kunci: Energi  baru terbarukan (EBT), Panel  surya